Kamis, 09 Januari 2014

Paket KOMPLIT! Tips Membuka USAHA STIKER LABEL ANAK dengan MODAL KECIL!

Di dalam Dunia Percetakan khususnya usaha percetakan digital (digital printing), seperti untuk skala rumahan yang hanya menggunakan printer biasa (usaha cetak foto, cetak undangan pernikahan, kartu nama, usaha stiker label anak dan lainnya) dan bisnis digital printing dengan skala besar yang menggunakan Mesin Digital Printing (cetak spanduk, mencetak kaos dengan mesin printer DTG, cetak x benner, cutting sticker, poster dan lainnya)

Semua bisnis diatas, baik yang skala kecil ataupun besar selalu menarik untuk dibahas! Apalagi bisnis percetakan digital jaman sekarang yang serba digital pastinya sangat berpeluang dan menguntungkan!

Untuk memulai bisnis digital printing ini sebaiknya dimulai dari usaha dengan skala kecil dahulu, bila telah berkembang, barulah kita mulai menginvestasikan keuntungan yang kita dapat untuk membeli mesin digital printing yang dapat mencetak lebih banyak lagi dalam waktu yang singkat!

Nah..Bila kamu mempunyai komputer dan printer dirumah yang selama ini hanya kamu gunakan untuk keperluan pribadi, kini tidak ada salahnya kamu mencoba untuk memanfaatkan kedua alat tersebut untuk menambah penghasilan tambahan! Lalu bagaimanakah caranya? Berikut ada beberapa usaha percetakan digital yang bisa kamu coba :

1. Membuka Usaha Cetak Foto atau juga disebut BISNIS STUDIO FOTO MINI
Dalam usaha studio foto mini ini sudah banyak orang yang membahas tips and triks nya, banyak juga orang yang berhasil menjalankan usaha studio foto mini ini mesti untuk skala rumahan yang menyasar kepada konsumen warga sekitar.

Nah..bagi kamu yang ingin memulai bisnis studio foto mini ini, kamu bisa lihat di tulisan saya sebelumnya, yaitu Paket DVD Pelatihan Usaha Studio Foto Mini dan perlengkapan Desain Grafisnya!

2. Membuka Usaha Cetak Stiker Label Nama Anak
Nah..Ditulisan kali ini, kita akan membahas tentang bagaimana Tips dan Cara Memulai Bisnis Stiker Label Anak dengan modal kecil dan menguntungkan?

Usaha Stiker Label ini merupakan bisnis yang terbilang unik! Kerena selain modal dari usaha ini cukup kecil, hanya memerlukan komputer, printer dan perlengkapan desain, bisnis ini juga bisa dijalankan di rumah tanpa harus membuka toko khusus! Untuk market pasar bisa dilakukan secara kemitraan, freelance marketing ataupun dengan cara bisnis online.

Stiker Label Nama Anak adalah jenis usaha cetak digital rumahan yang spesifik hanya menawarkan satu produk yaitu STIKER LABEL yang diberi dengan variasi gambar lucu dan ditambahkan dengan foto anak, ditambahkan tulisan nama dan alamat.

Lalu apa Kegunaan dari stiker label nama anak tersebut? Salah satu fungsinya adalah untuk ditempel di berbagai properti sekolah milik anak, baik itu di buku tulisnya, buku pelajaran, kotak pensil, pensil, tas sekolah, dan lainnya, dengan tulisan nama anak tersebut, pastinya berguna sebagai identitas pemilik agar barang-barang anak tersebut tidak tertukar dengan milik orang lain.

Berikut adalah contoh Analisi Peluang usaha Stiker Label Nama berdasarkan pengalaman kami yang sukses dalam menjalankan usaha ini.
Keuntungan diatas sipatnya hanya analisis saja, besar kecil omzet harian usaha ini sangat dipengaruhi oleh banyaknya market / marketing yang kita buat. tapi bayangkan saja jika di awal-awal menjalankan usaha ini hanya mampu menjual 3 paket stiker atau 1/2 pak kertas foto maka kita akan mendapatkan penghasilan tambahan sebesar Rp. 3.807.500,- : 2 adalah Rp. 1.903.750,-

Bagaimana, peluang usaha stiker label nama anak ini sangat menguntungkan bukan?

Pastinya banyak yang ingin mencobanya tapi terkendala oleh ketidaktahuan dalam menjalankannya dan tidak memiliki keahlian DESAIN GRAFIS dan mengedit foto dengan program seperti Coreldraw!

Maka dari itu kami menawarkan Paket DVD Video/Audio Panduan Cara Memulai Usaha Stiker Label Anak dan Koleksi desain grafis sebagai pelengkap usaha kamu!

Berikut Daftar isi dari Paket tersebut:

1. Panduan yang pertama kita akan diajarkan tahap demi tahap bagaimana cara mencetak dan membuat stiker label nama anak dengan software Coreldraw 11

2. Selanjutnya kita akan mendapatkan paket pembelajar berupa file Video dan Audio, kita cukup belajar hanya dengan melihat Video tutorialnya dan mendengar Audio pelatihannya

3. Didalam Paket DVD dilengkapi dengan format halaman kerja yang berguna untuk membuat dan mencetak stiker label nama anak agar lebih mudah dan cepat.

4. Terdapat 1008 file kumpulan desain frame label nama sebagai modal awal untuk usaha ini dan terdapat 869 file Font untuk menambah koleksi komputer kamu, juga untuk menambah variasi model huruf, seperti dalam penulisan nama, alamat dan kata-kata lainnya. Juga dilengkap dengan tutorial cara menambahkan koleksi huruf pada komputer ataupun pada Laptop kamu.

5. Paket DVD ini terdapat File KATALOG Produk, kegunan dari file katalog ini adalah sebagai panduan konsumen untuk memilih model desain frame yang mereka sukai.

6. Dalam Paket DVD ini kita juga diajarkan bagaimana Cara membuat kreasi frame Label Nama sendiri dan cara membuat file katalognya dalam berpromosi, hal ini penting buat kamu untuk selalu uptudate dalam melayani konsumen dan pelanggan kamu.

7. Dalam Paket DVD kamu juga mendapatkan file2 katalog untuk promosi yang tentu saja file katalog promosi ini diperlukan untuk mitra kamu yang akan menjadi marketing freelance.

8. GRATIS 1 Pak Kertas Photo sebagai bahan buat latihan dan juga terdapate softwar Instaler yang fungsinya untuk membuatan stiker label nama.

Cukup Lengkap bukan? Kamu dapat manfaatkan Laptop/Komputer dan Printer yang ada dirumah sebagai Mesin Pencetak Uang !!! Bisnis BESAR pastinya diawali dengan usaha kecil!

Paket komplit ini sangat cocok buat kamu yang lagi bingung mau usaha apa?? Bisnis ini sangat berpeluang dan menguntungkan bila kamu tahu STRATEGINYA!!

Dengan PAKET Panduan KOMPLIT ini kamu akan dituntun untuk BELAJAR Cara Memulai USAHA STIKER LABEL NAMA ANAK dan PERALATAN apa saja yang harus kita persiapkan dan serta didalam juga terdapat PERLENGKAPAN yang diperlukan, yaitu terdapat kumpulan desain2 perlengkapnya, kamu bisa lihat diatas.

Oke langsung saja, berapakah HARGA dari Paket ini dan bagaimana cara pemesanannya? Untuk Harga Paket DVD pelatihan dan Pelengkap bisnis Stiker Label Nama Anak ini hanya Rp. 300.000,- ( Sudah termasuk Ongkir dan Gratis Garansi Bimbingan Konsultasi bila ada kesulitan!! )

Cara Pemesanannya SMS KE : 081397645083 Ketik : BELI # DVD PAKET Stiker Label Nama # NAMA KAMU # ALAMAT LENGKAP KAMU

Tidak ada komentar:

Posting Komentar